PRESS RELEASE

PRESS RELEASE

Menteri PPPA Pastikan Perlindungan Hak Anak dalam Kasus Kekerasan Seksual di Purworejo

Siaran-Pers-Nomor:-B-348/SETMEN/HM.02.04/11/2024

 

Semarang-(13/11)-–-Menteri-Pemberdayaan-Perempuan-dan-Perlindungan-Anak-(PPPA),-Arifah-Fauzi-menegaskan-perlindungan-dan-pemenuhan-hak-terhadap-kakak-beradik-usia-anak-yang-menjadi-korban-kekerasan-seksual-di-Purworejo-menjadi-perhatian-khusus-Kementerian-Pemberdayaan-Perempuan-dan-Perlindungan-Anak-(Kemen-PPPA).-Menteri-PPPA-juga-menegaskan-akan-terus-berkoordinasi-dan-mendukung-proses-penegakan-hukum-agar-tetap-berjalan-sesuai-peraturan-perundang-undangan-yang-berlaku.

 

“Kedatangan-kami-untuk-silaturahmi-sekaligus-berkoordinasi-langsung-dengan-Polda-Jawa-Tengah-dan-stakeholder-terkait.-Tujuannya,-memastikan-penyelesaian-kasus-berjalan-dengan-baik,-sesuai-peraturan-perundang-undangan,-dan-tentunya-tuntas.-Ini-bentuk-komitmen-negara-hadir-dalam-menjamin-perlindungan-bagi-perempuan-dan-anak,-terutama-memastikan-hak-korban-kekerasan-seksual-dapat-terpenuhi,”-ujar-Menteri-PPPA-dalam-peninjauan-langsung-bersama-tim-Kemen-PPPA-ke-Polda-Semarang,-Senin-(11/11).

[...]

Read More

Menteri PPPA Dorong Seluruh Daerah Miliki Rumah Aman Berbasis Perlindungan Terbaik bagi Anak

------------------------------------------------------Siaran-Pers-Nomor:-B--347/SETMEN/HM.02.04/11/2024

 

Surabaya-(12/11)-–-Mengakhiri-kunjungan-kerja-di-Provinsi-Jawa-Timur,-Menteri-Pemberdayaan-Perempuan-dan-Perlindungan-Anak-(PPPA),-Arifah-Fauzi-didampingi-oleh-Pjs-Walikota-Surabaya,-Restu-Novi-Widiani-meninjau-langsung-Rumah-Aman-Anak-Berhadapan-dengan-Hukum-(ABH)-Kota-Surabaya,-Rumah-Aman-Anak-Perempuan-Korban-Kekerasan-Kota-Surabaya,-dan-Unit-Pelaksana-Teknis-Perlindungan-dan-Pelayanan-Sosial-Asuhan-Balita-(UPT-PPSAB)-Sidoarjo.-Menteri-PPPA-mengungkapkan-kunjungan-ke-sejumlah-shelter-atau-rumah-aman-ini-adalah-untuk-memastikan-pemenuhan-hak-dan-perlindungan-mereka-sudah-berjalan-dengan-semestinya-dengan-mengutamakan-kepentingan-terbaik-bagi-anak.

 

“Hari-ini-saya-telah-mengunjungi-dan-berbincang-langsung-dengan-anak-anak-yang-berada-di-shelter-ABH-dan-rumah-aman-anak-perempuan-korban-kekerasan.-Ini-tentu-harus-menjadi-perhatian-kita-bersama-tentang-bagaimana-Pemerintah-Daerah-harus-memiliki-atensi-khusus-terhadap-perlindungan-dan [...]

Read More

Menteri PPPA Perkuat Sinergi Cegah Kekerasan Seksual di Lembaga Kesejahteraan Sosial Anak dan Panti Asuhan

Siaran-Pers-Nomor:-B--344/SETMEN/HM.02.04/11/2023

 

Surabaya-(9/11)-–-Melanjutkan-kunjungan-kerja-di-Kota-Surabaya,-Menteri-Pemberdayaan-Perempuan-dan-Perlindungan-Anak-(PPPA),-Arifah-Fauzi-membuka-kegiatan-Sosialisasi-Pencegahan-Kekerasan-Seksual-pada-Panti-Asuhan-yang-diikuti-oleh-Pimpinan-Panti-Asuhan-dan-perempuan-pengelola-Lembaga-Kesejahteraan-Sosial-Anak-dan-Panti-Asuhan-di-wilayah-Jawa-Timur-pada-Jumat-(8/11).-Menteri-PPPA-menilai-kekerasan-seksual,-terutama-yang-menimpa-perempuan-dan-anak,-adalah-isu-yang-semakin-mengkhawatirkan-melihat-berbagai-data-dan-laporan-yang-diterima-semakin-meningkat-jumlahnya.

“Kita-ketahui-bersama,-panti-asuhan-memiliki-peran-penting-dalam-memberikan-perlindungan-bagi-anak-anak-yang-kehilangan-orang-tua-atau-tidak-dapat-diasuh-oleh-keluarga-mereka.-Oleh-karena-itu,-pencegahan-kekerasan-seksual-di-lingkungan-panti-asuhan-sangatlah-penting.-Setiap-panti-asuhan-harus-memastikan-bahwa-anak-anak-yang-berada-di-bawah-pengasuhannya-terlindungi-dari-segala-bentuk-kekerasan,-dengan-memprioritaskan-hak,-kesejahteraan,-dan-kepentingan-terbaik-bagi-anak-anak.-Jika-kekerasan-terjadi,-penanganan-harus-dilakukan-dengan- [...]

Read More