PRESS RELEASE

PRESS RELEASE

KemenPPPA Dorong Polisi Selidiki Kasus Pelecehan Seksual Anak di Gresik

Siaran-Pers-Nomor:-B-322/SETMEN/HM.02.04/06/2022

 

Jakarta-(25/6)-– Kementerian-Pemberdayaan-Perempuan-dan-Perlindungan-Anak-(KemenPPPA)-mendorong aparat-kepolisian-untuk-melakukan-penyelidikan-terkait-kasus-pelecehan-seksual terhadap-anak-di-Gresik,-Jawa-Timur.-Kasus-pelecahan-seksual-anak-bukan-merupakan delik-aduan,-namun-delik-biasa,-sehingga-tidak-perlu-menunggu-adanya-laporan korban.

Deputi Perlindungan-Khusus-Anak-KemenPPPA,-Nahar-menegaskan,-berdasarkan-Undang-Undang (UU)-Nomor-12-Tahun-2022-tentang-Tindak-Pidana-Kekerasan-Seksual-(TPKS)-pada pasal-(6)-menyatakan -setiap-orang-yang melakukan-perbuatan-seksual-secara-fisik-yang-ditujukan-terhadap-tubuh, keinginan-seksual,-dan/atau-organ-reproduksi-dengan-maksud-merendahkan-harkat da [...]

Read More

Gandeng Banyak Pihak, KemenPPPA Lakukan Strategi DRPPA dan KRPPA

Siaran-Pers-Nomor:-B-321/SETMEN/HM.02.04/06/2022

 

Jakarta-(25/6)-–-Kementerian-Pemberdayaan-Perempuan-dan-Perlindungan Anak-(KemenPPPA)-bersama-Pemerintah-Daerah-dan-Kementerian/Lembaga-terkait lainnya-tengah-gencar-menyosialisasikan-Desa/Kelurahan-Ramah-Perempuan-dan Peduli-Anak-(DRPPA/KRPPA)-pasca-diluncurkan-pada-November-2020.-DRPPA-dan-KRPPA merupakan-salah-satu-strategi-untuk-meyelesaikan-lima-arahan-Presiden-Republik Indonesia-(RI)-kepada-KemenPPPA,-yaitu-(1)-peningkatan-pemberdayaan-perempuan dalam-kewirausahaan-yang-berperspektif-gender;-(2)-peningkatan-peran-ibu-dan keluarga-dalam-pendidikan/pengasuhan-anak;-(3)-penurunan-kekerasan-terhadap perempuan-dan-anak;-(4)-penurunan-pekerja-anak;-dan-(5)-pencegahan-perkawinan anak.

[...]

Read More

Peranan Keluarga Penting dalam Pembangunan Nasional, Menteri PPPA Dorong Kontribusi Aktif

Siaran-Pers-Nomor:-B-319/SETMEN/HM.02.04/06/2022

 

Jakarta-(24/6)-– Menteri-Pemberdayaan-Perempuan-dan-Perlindungan-Anak-(PPPA),-Bintang-Puspayoga mengemukakan-masih-terdapat-ketimpangan-dalam-pemerataan-proses-pembangunan-dan penerima-manfaat-hasil-pembangunan-di-Indonesia.-Ketimpangan-tersebut menyebabkan-perempuan-dan-anak-sebagai-pihak-yang-paling-terdampak,-kerap dihadapkan-dengan-berbagai-situasi-rentan,-salah-satunya-kekerasan.

“Kekerasan-masih lebih-banyak-dialami-oleh-anak-perempuan-dibandingkan-laki-laki,-angka kekerasan-terhadap-perempuan-dan-anak-yang-masih-tinggi-di-Indonesia-patut menjadi-perhatian-kita-semua-karena-perempuan-merupakan-setengah-dari-sumber daya-manusia-(SDM)-kita-dan-anak-adalah-masa-depan-bangsa,”-tutur-Menteri [...]

Read More